BerandaD3PT Tah Sung Hung Membuka Lowongan Kerja untuk Lulusan...
Lowongan Kerja

PT Tah Sung Hung Membuka Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA SMK D3 S1 Terbaru!

PT Tah Sung Hung adalah perusahaan manufaktur yang berfokus pada produksi alat olahraga dari brand terkenal Adidas. Perusahaan ini didirikan pada tahun 2020 dan merupakan bagian dari Shyang Shin Bao Group, produsen yang memiliki kerjasama dengan Adidas. PT Tah Sung Hung memiliki fasilitas produksi yang terletak di kota Brebes, Jawa Tengah. Fasilitas ini dilengkapi dengan peralatan modern dan teknologi canggih yang memungkinkan produksi yang efisien dan berkualitas tinggi.

Persaingan di dunia pekerjaan memang sangat sengit. Bayangkan sejumlah besar lulusan universitas atau sekolah di dalam negeri yang bersaing untuk mendapatkan pekerjaan. Situasi ini bukanlah hal baru; ini terjadi setiap tahun. Oleh karena itu, menjadi salah satu kandidat yang diinginkan oleh perusahaan sangatlah penting. Ini tidak berarti bahwa Anda harus lulus dari universitas atau sekolah negeri atau memiliki IPK tinggi.

Setiap perusahaan selalu mencari karyawan berkualitas yang dapat bekerja secara optimal sesuai dengan tugas yang diberikan, dan yang dapat berkolaborasi dalam mewujudkan visi dan misi perusahaan. Oleh karena itu, persiapkan CV atau Surat Lamaran Kerja yang dapat mempresentasikan identitas Anda dengan akurat. Tunjukkan bahwa Anda adalah individu yang siap bekerja dan dapat diandalkan untuk melaksanakan tugas yang diberikan oleh perusahaan.

Proses rekrutmen dan seleksi calon karyawan biasanya dilakukan secara bertahap, dengan tujuan untuk memilih calon terbaik. Mungkin Anda belum familiar dengan seluruh tahapannya. Secara umum, tahapan tersebut mencakup screening CV atau seleksi administratif sebagai tahap pertama, diikuti oleh wawancara dengan HRD, wawancara dengan pihak User, dan tes psikotes.

Lowongan Kerja PT Tah Sung Hung


Tertarik untuk bekerja di PT Tah Sung Hung ? Siapkan segera berkas lamaran dan CV terbaru anda serta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut persyaratannya, sialahkan simak dibawah ini :

1. CHEMICAL TEAM SUPERVISOR

Qualifications :

  • S1 Chemical Engineering or any major
  • Experienced in the same field minimum 2 years
  • Familiar with bonding tracking and chemical management
  • Familiar with chemical warehouse management
  • Excellent in Computer skills (Ms Office & Outlook)
  • Fluent in English both speaking and writing
  • Good communication and leadership skill
  • Able to work individually as well as a team

2. QUALITY SUPERVISOR

Qualifications :

  • D3/S1 Engineering or related field
  • Experienced in Quality minimum 5 years
  • Experienced in quality system audits preferred
  • Strong leadership skills
  • Excellent in computer skills (Ms Office & Outlook)
  • Good communication skill
  • Attention to detail and good time management
  • Foster a teamwork environment and lead with integrity, professionalism and positive attitude
  • Approve the right products or reject defectives
  • Analytical skill and Root cause analysis
  • Fluent in English both writing and speaking

3. PLANNING SUPERVISOR

Qualifications :

  • S1 Engineering/Mathematics/Accounting/Economics
  • Experienced as PPIC footwear manufacturing minimum 3 years
  • Experienced in handling production schedule, inventory & control
  • Familiar with ERP & SAP system
  • Familiar with capacity calculation, PO closing and data analysis
  • Fluent in English both speaking and writing, Mandarin is a plus
  • Excellent in computer skills (Ms Office & Outlook)
  • Able to work individually as well as team
  • Good communication and leadership skill
  • Attention to detail and good time management

4. QUALITY IPQC RUBBER

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal SMA/SMK/MA Sederajat
  • Pengalaman di bidang Quality Rubber minimal 1 tahun
  • Disiplin, tegas dan mengutamakan quality dalam bekerja
  • Mampu bekerja sama secara individu dan team
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan komputer (Ms Office)

5. QUALITY OPERATOR

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal SMA/SMK/MA Sederajat
  • Pengalaman di bidang Quality minimal 1 tahun
  • Disciplin, tegas dan mengutamakan quality dalam bekerja
  • Mampu bekerja secara individual dan team
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan komputer (Ms Office)

SIMAK JUGA LOWONGAN KERJA LAINNYA :


CARA MELAMAR

Bagi yang tertarik melamar posisi ini, silakan kirimkan berkas lamaran lengkap Anda ke alamat email di bawah ini. Jadi, tunggu apa lagi? Jika Anda ingin menjadi bagian dari PT Tah Sung Hung dan meraih kesuksesan dalam karir Anda, jangan lewatkan peluang ini.

tsh.recruitment@tsh.ssbshoes.com
Subject Email : Posisi Yang Dilamar

Lokasi Perusahaan :
PT Tah Sung Hung
Jln. Pemuda Nomor 35A Jagapura, Kersana Brebes, Jawa Tengah – 52264

Perhatian:

  • Mohon untuk membaca informasi ini dengan teliti dan menyeluruh.
  • Hanya pelamar yang memenuhi kriteria terbaik yang akan dipertimbangkan dalam seleksi tahap berikutnya.
  • Selama proses rekrutmen, tidak ada biaya yang akan dibebankan kepada pelamar.

Semoga informasi ini membantu Anda, dan kami mengharapkan Anda untuk berbagi informasi ini dengan teman atau keluarga yang mungkin membutuhkannya. Untuk informasi lebih lanjut tentang peluang karier di sektor BUMN, CPNS, atau sektor swasta lainnya, kunjungi situs web kami di www.jobsnews.id

Baca Juga : Lowongan Kerja Untuk Lulusan SMK Terbaru Semua Jurusan

Join Channel Telegram GOLETSKERJA :

Lowongan Terkait

Lowongan Terbaru

BUMN

SWASTA