BerandaBERPENGALAMANPT Yakult Indonesia Persada
Lowongan Kerja

PT Yakult Indonesia Persada

PT Yakult Indonesia Persada berdiri pada tahun 1990 di indonesia, sebagai pmegang lisensi dari Yakult Honsa Co.,LTD.,Jepang. Pabrik Yakult Indonesia berada di desa Pasawahan, cicurug – Sukabumi. Prodak Yakult adalah minuman susu fermentasi yang mengandung – Lactobacillus Casei Shirota Strain yang bisa mencapai usus dalam keadaan hidup.

Persaingan dalam lingkup pekerjaan memang sangat ketat. Bayangkan sejumlah besar lulusan universitas atau sekolah di dalam negeri yang bersaing untuk mendapatkan pekerjaan. Ini bukan situasi baru; hal ini terjadi setiap tahun. Oleh karena itu, sangat penting untuk menjadi salah satu calon yang diinginkan oleh perusahaan. Ini tidak berarti bahwa Anda harus berasal dari lulusan universitas atau sekolah negeri, atau memiliki IPK tinggi.

Setiap perusahaan selalu membutuhkan karyawan berkualitas yang dapat bekerja secara optimal sesuai dengan tugas yang diemban, dan yang dapat berkolaborasi dalam membangun visi dan misi perusahaan ke depan. Oleh karena itu, persiapkan CV atau Surat Lamaran Kerja yang dapat menggambarkan identitas Anda secara akurat. Tunjukkan bahwa Anda adalah individu yang siap bekerja dan dapat diandalkan untuk melaksanakan tugas yang diberikan oleh perusahaan.

Proses rekrutmen dan seleksi calon karyawan biasanya dilakukan secara bertahap, dengan tujuan untuk memilih calon terbaik. Mungkin Anda belum mengetahui seluruh tahapannya. Umumnya, tahapan tersebut mencakup screening CV atau seleksi administrasi berkas sebagai tahap pertama, diikuti oleh wawancara dengan HRD, wawancara dengan pihak User, dan tes psikotes.

Lowongan Kerja PT Yakult Indonesia Persada


Tertarik untuk bekerja di PT Yakult Indonesia Persada? Siapkan segera berkas lamaran dan CV terbaru anda serta berkas-berkas pendukung lamaran lainnya. Berikut persyaratannya, sialahkan simak dibawah ini :

1. Center Coordinator – YL Balaraja

Kualifikasi:

  • Usia 22 – 28 tahun
  • Pendidikan Minimal D3 semua jurusan
  • Wajib memiliki SIM C
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan berhitung dan logika yang baik
  • Mampu bekerja secara cepat, teliti, dan tepat
  • Mampu mengoperasikan komputer (MS. Office)
  • Pengalaman kerja tidak mutlak

Tugas-tugas Pokok:

  • Menentukan kebutuhan stock Yakult di Center
  • Mencapai target penjualan Yakult Lady dan Center
  • Menerima uang setoran dan melakukan penyetoran ke Bank
  • Melakukan pembelanjaan kebutuhan center
  • Mencatat pengeluaran dan pemasukan uang petty cash
  • Pembuatan laporan administrasi penjualan
  • Permintaan dan pergantian material sarana delivery Yakult Lady dan ATK
  • Pelaporan aset center dan mempercepat proses pengadaan kebutuhan center
  • Kebersihan dan keamanan center
  • Cek kondisi cold storage
  • Mengkoordinir dan motivasi Yakult Lady di center ataupun di area
  • Membuat laporan bulanan dan kompensasi Yakult Lady
  • Berinteraksi dengan warga lingkungan center dan keluarga Yakult Lady
Baca Juga  PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

Fasilitas:

  • Gaji pokok, uang makan, uang transport
  • Komisi, Tunjangan Hari Raya, bonus, pelatihan dan jenjang karir

2. Staff – Quality Control

Kualifikasi:

  • Usia maksimal 25 tahun
  • Pendidikan minimal D3/S1 Teknologi Pangan/Teknologi Hasil Pertanian/Biologi/Kimia/Farmasi
  • Menguasai komputer MS.Office
  • Memiliki kemampuan bahasa inggris (lisan & tulisan)
  • Memiliki pengalaman kerja 1-3 tahun
  • Dapat melampirkan sertifikat Vaksinasi Covid-19
  • Penempatan kerja di Pabrik Mojokerto

Tugas-Tugas Pokok:

  • Melakukan persiapan alat, bahan & perlengkapan sampling maupun pengujian
  • Melakukan sampling dan pengujian bahan baku, bahan kemasan, bahan tambahan, produk setengah jadi sampai produk akhir
  • Melakukan pemantauan hygiene dan sanitasi area Lab. QC & Produksi
  • Pembersihan dan perawatan instrument, alat, perlengkapan & lingkungan Lab. QC
  • Membantu QC Supervisor mengimplementasikan SMKP,SJH, & SMK3 di perusahaan

3. SPG – DS Jakarta 2

Kualifikasi :

  • Usia 19 – 26 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat (semua jurusan)
  • Rapi dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Pengalaman kerja tidak mutlak
  • Tugas-tugas Pokok :
  • Melakukan penjualan
  • Mendisplay produk
  • Menjaga hubungan baik dengan pembeli

4. SPG – DS Tangerang 1

Kualifikasi :

  • Usia 19 – 26 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat (semua jurusan)
  • Rapi dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Pengalaman kerja tidak mutlak
  • Tugas-tugas Pokok :
  • Melakukan penjualan
  • Mendisplay produk
  • Menjaga hubungan baik dengan pembeli

5. SPG – DS Lampung

Kualifikasi :

  • Usia 19 – 26 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat (semua jurusan)
  • Rapi dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Pengalaman kerja tidak mutlak

Tugas-tugas Pokok :

  • Melakukan penjualan
  • Mendisplay produk
  • Menjaga hubungan baik dengan pembeli

6. SPG – DS Pekalongan

Kualifikasi :

  • Usia 19 – 26 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK sederajat (semua jurusan)
  • Rapi dan memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Pengalaman kerja tidak mutlak

Tugas-tugas Pokok :

  • Melakukan penjualan
  • Mendisplay produk
  • Menjaga hubungan baik dengan pembeli

Baca Juga  PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk

7. Center Coordinator – YL Yogyakarta 1

Kualifikasi:

  • Usia 22 – 28 tahun
  • Pendidikan Minimal D3 semua jurusan
  • Wajib memiliki SIM C
  • Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
  • Memiliki kemampuan berhitung dan logika yang baik
  • Mampu bekerja secara cepat, teliti, dan tepat
  • Mampu mengoperasikan komputer (MS. Office)
  • Pengalaman kerja tidak mutlak

Tugas-tugas Pokok:

  • Menentukan kebutuhan stock Yakult di Center
  • Mencapai target penjualan Yakult Lady dan Center
  • Menerima uang setoran dan melakukan penyetoran ke Bank
  • Melakukan pembelanjaan kebutuhan center
  • Mencatat pengeluaran dan pemasukan uang petty cash
  • Pembuatan laporan administrasi penjualan
  • Permintaan dan pergantian material sarana delivery Yakult Lady dan ATK
  • Pelaporan aset center dan mempercepat proses pengadaan kebutuhan center
  • Kebersihan dan keamanan center
  • Cek kondisi cold storage
  • Mengkoordinir dan motivasi Yakult Lady di center ataupun di area
  • Membuat laporan bulanan dan kompensasi Yakult Lady
  • Berinteraksi dengan warga lingkungan center dan keluarga Yakult Lady

Fasilitas:

  • Gaji pokok, uang makan, uang transport
  • Komisi, Tunjangan Hari Raya, bonus, pelatihan dan jenjang karir

SIMAK JUGA LOWONGAN MANUFAKTUR :


Cara melamar

Bagi yang berminat untuk melamar posisi ini, silahkan anda dapat DAFTAR secara online melalui tautan yang telah disediakan. Jadi, tunggu apa lagi? Jika Anda berminat jangan lewatkan kesempatan ini. Segera Daftar melalui tauatan dibawah ini sekarang juga !

Center Coordinator YL Balaraja – [PENDAFTARAN] 
Staff – Quality Control – [PENDAFTARAN]
SPG – DS Jakarta 2 – [PENDAFTARAN] 
SPG – DS Tangerang 1 – [PENDAFTARAN] 
SPG – DS Lampung – [PENDAFTARAN] 
SPG – DS Pekalongan [PENDAFTARAN] 
Center Coordinator – YL Yogyakarta 1 [PENDAFTARAN] 


Perhatian :

Hanya calon kandidat yang sesuai dengan kualifikas yang dapat mengikuti proses selanjutnya. Hati-hati terhadap segala jenis penipuan, karena sejatinya pendaftaran lowongan kerja resmi itu gratis atau tidak ada biaya dalam bentuk apapun !

Baca Juga : Lowongan Kerja Tingkat Pendidikan SMA/SMK Terbaru Semua Jurusan

Lowongan Terkait

Lowongan Terbaru

BUMN

SWASTA